Minggu, 08 Januari 2012

SAP (satuan acara penyuluhan )TBC


tubercolose paru
Lampiran leflet
1.       PENGERTIAN
Tuberkolosis disebabkan oleh kuman Mycrobacterium tuberculosis, terjadi dalam 6 bulan pertama setelah terjadi infeksisebagai penyebab penyebaran limfogen atau hematogen, biasanya multipel
2.       DIET ATAU MAKANAN BAGI PENDERITA TBC
Penderita TBC tidak memiliki makanan yang di pantang. Semua makanan boleh dikonsumsi terutama makanan “EMPAT SEHAT LIMA SEMPURNA”
Makanan yang bisa merangsang, yang bisa menyebabkan batuk, perut tersa perih sebaiknya dihindari.
3.       BAGAIMANA MINUM OBAT DI RUMAH?
Penderita TBC harus meminum obat secara terus menerus dan teratur samapi ndokter memberitahukan bahwa anda benar-benar sudahh sembuh. Penderita harus menaati nasehat dokter dan kontrol tepat waktu.



4.       APAKAH ADA EFEK SAMPING DARI OAT (OBAT ANTI TBC)
Efek samping dari obat adalah pandangan terasa kabur, mata nyeri, mual muntah, mulut kering, sakit kepala, kebingungan, dll.
5.       Jika merasakan hal-hal seperti diatas segeralah ke dokter atau RS terdekat. Bila belum ada penderita dalam keluarga anda
a.       Biasakan bekerja, berolahraga, dan beristirahat secara teratur
b.      Usahakan memakan makanan yang bergizi
c.       Usahakan agar cukup sinar matahari pagi masuk rumah
d.      Suntiklah diri dan keluarga anda dengan BCG agar kebal terhadap penyakit TBC terutama anak-anak anda(0-14th)

6.       Pencegahan agar tidajk tertular, meskipun ada keluarga yang menderita TBC
a.       Tidak tidur sekamar dengan penderita
b.      Pisahkan penggunaan lat makan antara penderita dengan keluarga
c.       Periksalah senua anggota keluarga anda untuk mengetahuai bila ada angota keluarga lain terkena penyakit TBC
d.      Kebiasaan meludah sembarangan tempat harus segera dirubah dan biasakan untuk meludah ditempat tertentu dan ditutup, kemudian dibuang di kloset atau ditanam dalam tanah
e.      Kuman TBC mati bila terkena sinar matahari, karena itu bukalah jendela kamr supaya sinar matahari bisa masuk, bantal, guling, sprei dijemu

terima kasih

Tidak ada komentar:

Posting Komentar